Perkembangan Logo HONDA MOTOR

Friday, November 11, 2016

HONDA MOTOR
Honda merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dibidang otomotif yang berasal dari jepang, diamana nama honda sendiri tercetus dari nama seseorang yaitu "soichiro honda", pada tahun 1938 sekaligus membuat hak paten terhadap logo honda. karena pada awalnya honda hanya menciptakan mesin motor. seiring berkembangnya jaman dan kebutuhan akan kendaraan, honda mulai menciptakan kendaraan roda dua. kemudian selang beberapa tahun honda mulai menciptakan logo sendiri.


1948
 gambar diatas, merupakan logo perusahaan honda tahun 1948, yaitu logo pertama honda. pada logo ini terdapat warna biru dan emas serta dengan jenis tulisan honda motor yang tenar pada masanya. logo ini digunakan pada motor honda type-A.  

honda berganti logo lagi sekaligus mendulang kesuksesan pada tahun yang sama yaitu 1948, karena motor yang berjenis type-A laku di pasaran. akhirnya honda pun merilis motor type-B, dengan kapasitas mesin yang lebih besar pada masa itu. di logo ini lebih menonjolkan dewi nike dengna kibaran sayap yang berwarna emas, dan tulisan honda berwarna merah.

1953
ditahun 1953 honda kembali merilis keluaran motor terbarunya, dengan kapasitas mesin 90cc 4-stroke yang diberi merk bently. pada tahun ini honda merubah total logonya. hanya yang masih digunakan ialah logo sayapnya. sayap pada logo ini menjadi dua dan mengepak lebar. yang di artikan bahwa honda motor semakin jaya.




1968-1969
pada kedua logo ini, honda motor kembali merubah logonya, dengan kepakan sayap hanya menjadi satu dan menyamping serta terdapat singkatan dari honda motor yaitu "HM". kemudian saat peluncuran logo baru ini, honda motor juga merilis seri motor superbike dengan kapasitas mesin yang besar. dan pada tahun berikutnya honda menyempurnakan logo dengan menambahkan lingkaran.



1973
singkatan "HM" pada logo ini dihilangkan, digantikan dengan tulisan honda dan kepakan sayap yang berwarna kuning keemasan. logo ini bertahan selama 12 tahun.


1985
di tahun ini, honda hanya merubah warna logo dari logo sebelumnya. warna yang digunakan logo pada tahun ini lebih berwarna dengan paduan warna merah, putih, dan biru.




Link Terkait : http://sepeda-motor.info/perubahan-logo-lambang-motor-honda-sejak-1948-sekarang.htm

0 comments:

Post a Comment